Alexa adalah satuan nilai peringkat yang menentukan peringkat blog kita dari blog lainnya,
Penilaian ini ditentukan berdasarkan jumlah pengunjung blog.
Penilaian juga dimulai dari angka yang besar menuju angka yang kecil.
Jadi misalkan pada saat awal kita ngeblog,
dimulai dari AlexaRank 20.000.000 an, dan setelah mendapatkan trafik pengunjung,
maka angkanya akan mengecil misalkan 1.000.000.
Jadi blog yang mempunyai AlexaRank 100.000
lebih banyak mendapatkan pengunjung daripada blog yang mempunyai AlexaRank 200.000.
Cara memasang widget alexa:
1. Kunjungi http://www.alexa.com/siteowners/widgets
2. Masukkan url blog sobat
3. Klik build widget dan pilih ukuran widget
4. Copy script dan pastekan di gadget html blog sobat
5. Simpan
Mudah bukan cara memasang alexa rank pada blog?
Semoga infonya berguna..
0 comments